Menu
EF English First
Education Advice
2020.05.09

Ketika ada pertanyaan kapan waktu yang tepat bagi seorang anak untuk mulai mengikuti kursus bahasa Inggris? Maka jawabannya adalah sedini mungkin. Sebab materi pendidikan bahasa Inggris memang tak mengenal usia baku untuk memulainya.

Namun jika memiliki pertimbangan akan keseriusan anak untuk belajar bahasa Inggris karena usianya yang masih terlalu kecil, maka pada saat mereka duduk di kelas 5 SD Anda sudah bisa mendaftarkan mereka ke tempat kursus. Mengapa demikian?

Jawabannya simpel, sebab hampir semua anak menemukan hambatan dalam mencerna materi pelajaran kelas 5, termasuk dengan pelajaran bahasa Inggris kelas 5 SD. Hal seperti ini terjadi karena, semua mata pelajaran yang diberikan memang harus diperisapkan untuk menuju jenjang pendidikan selanjutnya.

Begitu juga dengan pelajaran bahasa Inggris kelas 5 SD. Jika di tingkatan sebelumnya mungkin pelajaran bahasa Inggris sangat mudah bagi mereka, tapi begitu belajar mengenal grammar dan conversation yang biasanya mulai diberikan di tingkatan kelas ini, bahasa Inggris seolah mulai tidak menyenangkan lagi.

Berikut ini terdapat beberapa pelajaran dasar bahasa Inggris untuk anak kelas 5 SD:

  1. Menguasai 600 kosakata.

  2. Mempelajari 21 tata bahasa.

  3. Menguasai kemampuan membaca dan mengumpulkan informasi.

  4. Meringkas inti paragraf.

  5. Mampu menulis artikel 70 kata yang mencakup penulisan naratif, ekspositori, argumentatif dan lainnya.

  6. 30 latihan berbicara dengan naskah mengenai tren global dan isu-isu terkini.

  7. 35 latihan mendengarkan.

Demi menghindari mereka dari rasa bosan terhadap mata pelajaran bahasa Inggris kelas 5 SD di sekolah, sudah sepatutnya anak-anak mendapat solusi di tempat lain. Memanggil guru privat professional, atau mendaftarkan anak ke tempat kursus bahasa Inggris tentu akan mempermudah mereka dalam mencerna semua materi bahasa Inggris kelas 5 SD yang diberikan di sekolahnya.

Selain mendapatkan solusi atas segala hambatan yang dihadapi anak dalam mencerna materi pelajaran bahasa Inggris kelas 5 SD, belajar di tempat kursus juga memiliki keuntungan lain, seperti meningkatkan kemampuan bahasa Inggris yang belum dipelajari di sekolah. Jika diperhatikan, lebih dari 75% anak yang mengikuti kelas bahasa Inggris tambahan memiliki kemampuan bahasa Inggris yang lebih baik di kelasnya, bila dibandingkan dengan mereka yang tidak sama sekali mengikuti kursus bahasa Inggris. Hal ini terjadi karena metode belajar di tempat kursus yang berbeda, dan sudah pernah teruji sebelumnya.

HORE! KAMU DAPAT KELAS DEMO GRATIS!

Isi data dirimu pada kolom di bawah ini, dan dapatkan kesempatan untuk mencoba kelas demo, GRATIS!

Incorrect phone number
Daftar Sekarang!

Dengan menekan tombol Daftar Sekarang, Anda menyetujui Kebijakan Privasi EF serta bersedia menerima penawaran dari EF.

*Syarat dan Ketentuan Berlaku